Peran sekolah dalam meningkatkan kesadaran tentang sport for all
PDF

Keywords

sekolah
penjas
sport for all

How to Cite

Agung Wahyudi. (2022). Peran sekolah dalam meningkatkan kesadaran tentang sport for all. Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia (JOPI), 1(2), 189–202. https://doi.org/10.54284/jopi.v1i2.36

Abstract

Sport for all (SFA) merupakan salah satu topik yang kurang populer di Indonesia. Istilah ini merujuk pada aktivitas fisik atau olahraga yang bersifat inklusif dan rekreasional; siapa pun bisa berolahraga di mana pun dan kapan pun, tidak peduli latar belakang sosial, ekonomi, dan pendidikan. Penelitian ini dilakukan dengan pendekatan studi pustaka dan berjenis kualitatif. Studi ini bertujuan untuk merumuskan peran sekolah dalam meningkatkan kesadaran tentang SFA. Dalam studi ini, peneliti mengambil sumber berupa artikel ilmiah, buku, situs daring, dan media massa untuk memperoleh data dan merumuskan hasil penelitian. Hasil penelitian menunjukkan bahwa SFA memiliki manfaat besar apabila bisa dilakukan secara konsisten dan dilembagakan, setidaknya mulai ditanamkan di sekolah. Sekolah memiliki peran penting dalam menyosialisasikannya. Ada tiga langkah yang harus dilakukan, yakni 1)  sekolah harus bisa mengakomodasi SFA dalam kurikulum atau rancangan ajar, 2) guru harus suportif, dan 3) sekolah harus menjalin komunikasi yang baik dengan wali murid.

https://doi.org/10.54284/jopi.v1i2.36
PDF

References

Arifin, S. (2017). Peran Guru Pendidikan Jasmani Dalam Pembentukan Pendidikan Karakter Peserta Didik.

Multilateral: Jurnal Pendidikan Jasmani Dan Olahraga, 16(1).

Cholik Mutohir, T., & Lutan, R. (2008). Pendidikan Jasmani dan Kesehatan. Depdikbud.

da Costa, L. P. (2002). Worldwide experiences and trends in sport for all. Meyer & Meyer Verlag.

Depdikbud. (1993). Garis Besar Program Pengajaran Pendidikan Jasmani dan Kesehatan Sekolah Dasar. Depdikbud.

Fauziah, E., Fauziyyah, I., Ati, S., & Susilawati, S. (2021). Peran Budaya Sekolah dalam Pembentukan Karakter Siswa SDN 3 Klangenan. Standarisasi Pendidikan Sekolah Dasar Menuju Era Human Society 5.0”.

Furhmann, B. S. (1990). Adolescence. Scott, Foreman and Company.

Gibney, M. J. (2009). Body composition: Bioelectrical impedance. introduction to human nutrition (Vol. 2). John Wiley & Sons.

Hylton, K., & Totten, M. (2006). Developing ‘Sport for All?’Addressing inequality in sport. In Sports Development. Routledge.

Inanna, I. (2018). Peran Pendidikan Dalam Membangun Karakter Bangsa Yang Bermoral. JEKPEND" Jurnal Ekonomi Dan Pendidikan", 1(1), 27-33.

Kirakosyan, L. (2019). Sport for all and social inclusion of individuals with impairments: a case study from Brazil. Societies, 9(2), 44.

Kurnialam, A. (2021). Sports for All, Tren Gaya Hidup Sehat di Arab Saudi. Irham.Co.Id. https://ihram.co.id/berita/qpty14366/sports-for-all-tren-gaya-hidup-sehat-di-arab-saudi

Margono. (2012). Peranan Pendidikan Jasmani Menghadapi Era Globalisasi. Jurnal Media Ilmu Keolahragaan Indonesia, 2(1).

Molnar, P. (2009). Some Aspects of The Measurement and Improvement of Kualitas hidup. Scribd.Com. https://www.scribd.com/document/10203667/ SomeAspects-of-the-Measurement-and-Improvement-of-Quality-of Life?from_email_ 04_ friend_send=1

Murphy, P., & Waddington, I. (1998). Sport for all: some public health policy issues and problems. Critical Public Health, 8(3), 193–205.

Mutohir, T. C. (1995). The future of physical educationin indonesia, paper presented in the workshop-seminar on modification to sport with in physical education: an alternatve strategy to teaching. Ausrtalia-Indonesia Sport Program, 5–14.

Nazir. (1988). Metode Penelitian. Ghalia Indonesia.

Restya, Y. (2011). Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Angka Harapan Hidup di Indonesia. Universitas Negeri Padang.

Sriyono. (2015). Pengaruh Tingkat Pendidikan Dan Pemahaman Masyarakat Tentang Ikan Berformalin Terhadap Kesehatan Masyarakat. Faktor Exacta, 8(1), 79–91.

Widodo, W. (2014). Strategi Peningkatan Aktivitas Jasmani Siswa Sekolah Dasar di Luar Pembelajaran Pendidikan Jasmani, Olahraga, dan Kesehatan di Indonesia. Jurnal Pendidikan Dan Kebudayaan, 20(2), 281–294.

Wismoyo, A. (1999). Peran Kesegaran Jasmani dalam mendukung pencapaian puncak Prestasi Olahraga. KONI Pusat.

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Copyright (c) 2022 Agung Wahyudi

Downloads

Download data is not yet available.