Pengaruh permainan tradisional lari balok terhadap kelincahan siswa sekolah dasar
PDF

Keywords

permainan tradisional
kelincahan
lari balok
sekolah dasar

How to Cite

Rizqa, M., Gusril, G., Indika, P. M., & Pranoto, N. W. (2023). Pengaruh permainan tradisional lari balok terhadap kelincahan siswa sekolah dasar. Jurnal Olahraga Pendidikan Indonesia (JOPI), 3(1), 74–81. https://doi.org/10.54284/jopi.v3i1.215

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengungkap pengaruh permainan tradisional terhadap kelincahan siswa UPT SDN 28 Karang Pauh Kecamatan Bayang Kabupaten Pesisir Selatan. Populasi dalam penelitian ini adalah siswa UPT SDN 28 Karang Pauh, yang berjumlah 68 orang yang terdiri dari 6 kelas. Teknik pengambilan sampel adalah dengan teknik purposive sampling. Sampel dalam penelitian ini berjumlah 26 siswa kelas IV dan V. Instrumen dalam penelitian ini menggunakan shuttle run test. Teknik Analisis data menggunakan rumus uji t, dan didapatkan hasil dari analisis data yaitu terdapat pengaruh signifikan permainan tradisional lari balok terhadap kelincahan siswa sekolah dasar, dengan peroleh koefisien uji t hitung = 5,25 > t tabel = 1,708. Kesimpulannya, permainan tradisional balok efektif digunakan untuk meningkatkan kelincahan siswa sekolah dasar. Penelitian selanjutnya dapat melibatkan permainan tradisional lainnya untuk meningkatkan aspek fisik pada siswa sekolah dasar.

https://doi.org/10.54284/jopi.v3i1.215
PDF

References

Achroni, K. (2012). Mengoptimalkan Tumbuh Kembang Anak Melalui Permainan Tradisional. Yogyakarta: Jevalitera.

Agusriani, A. (2015). Peningkatan Kemampuan Motorik Kasar dan Kepercayaan Diri Melalui Bermain Gerak (Penelitian Tindakan di Kelompok B Taman Kanak-kanak Melati Kab. Gowa, Sulawesi-Selatan, Tahun 2015). Jurnal Pendidikan Usia Dini, 9(1), 1–18.

Feeci. (2017). Pengaruh Permainan Gobak Sodor Terhadap Kemampuan Motorik Kasar Anak Usia 5-6 Tahun TK ABA Tirtamulya Kecamatan Makarti Jaya. Jurnal PAUD, Vol. 3 No.2. https://doi.org/10.31851/pernik.v3i1.4051

Fitriani, T. (2023). Pengaruh permainan tradisional lari balok terhadap kemampuan gerak dasar lokomotor anak. Journal of Sport (Sport Physical Education Organization Recreation and Training), 7(2), 221-232. https://doi.org/10.37058/sport.v7i2.7586

Frida, L. (2019). Characteristict Of Childern Age of Basic Education. Jurnal Fitrah, 3(1).

Gusril. (2017). Perkembangan Motorik Pada Masa Anak-anak. Padang: UNP Press

Haryono, F., Amiq, F., & Fitriady, G. (2021). Pengaruh latihan shuttle run dan ladder drill terhadap peningkatan kelincahan (agility) siswa sepakbola. Sport Science and Health, 3(7), 479-485. https://doi.org/10.17977/um062v3i72021p479-485

Hasanah, U. (2016). Pengembangan kemampuan fisik motorik melalui permainan tradisional bagi anak usia dini. Jurnal Pendidikan Anak, 5(1). https://doi.org/10.21831/jpa.v5i1.12368

Irmansyah, J., Lumintuarso, R., Sugiyanto, F. X., & Sukoco, P. (2020). Children’s social skills through traditional sport games in primary schools. Cakrawala Pendidikan, 39(1), 39-53.

Iswatiningrum, I. and Sutapa, P. (2022). Pengaruh senam si buyung dan senam irama ceria terhadap kemampuan motorik kasar. Jurnal Obsesi Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 6(4), 3369-3380. https://doi.org/10.31004/obsesi.v6i4.2373

Kurniawan, W.A. (2019). Olahraga Permainan Tradisional. Malang: Wineka Media

Muhamad, Memet; Hanif, Achmad Sofyah; Haqiyah, A. (2020). Statistika dalam Pendidikan dan Olahraga. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.

Nuridayu, N., Kiya, A., & Wahyuni, I. (2020). Pengembangan motorik kasar anak usia dini melalui permainan gerakan binatang. As-Sibyan Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 5(2), 107-120. https://doi.org/10.32678/as-sibyan.v5i2.2701

Putri, N. and Damri, D. (2020). Efektivitas permainan lompat katak untuk meningkatkan kemampuan motorik kasar bagi siswa tunagrahita ringan. Tarbawi Jurnal Ilmu Pendidikan, 16(2), 120-125. https://doi.org/10.32939/tarbawi.v16i2.639

Rohaeini, H. (2011). Permainan Lari Balok Terhadap Kemampuan Gerak Dasar Lokomotor Anak Tunagrahita Sedang. Jurnal Pendidikan Khusus, 7(4), 1-14.

Rusli, M., Jud, J., Suhartiwi, S., & Marsuna, M. (2022). Pemanfaatan permainan tradisional sebagai media pembelajaran edukatif pada siswa sekolah dasar. Lumbung Inovasi Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 7(4), 582-589. https://doi.org/10.36312/linov.v7i4.948

Santrock & Agusriani, A. (2015). Peningkatan Kemampuan Motorik Kasar Dan Kepercayaan Diri Melalui Gerak Bermain. Jurnal Pendidikan Anak Usia Dini, 9(1), 36. https://doi.org/10.21009/JPUD.091.03

Saripudin, A. (2019). Analisis Tumbuh Kembang Anak Ditinjau Dari Aspek Perkembangan Motorik Kasar Anak Usia Dini. Equalita: Jurnal Studi Gender dan Anak, 1(1), 114-130.

Sugiarti, D. (2015). Permainan Lari Balok Terhadap Kemampuan Gerak Dasar Lokomotor Anak Tunagrahita Sedang. Jurnal Pendidikan Khusus Permainan, 1(2), 1–14.

Utomo., & Ismail, M. (2019). Permainan Tradisional Media Stimulasi & Intervensi AUDBK (Anak Usia Dini Berkebutuhan Khusus). Kalimantan Selatan: Prodi. PJ JPOK FKIP ULM Press.

UU Nomor 20 tahun 2003. Tentang Sistem Pendidikan Nasional. Jakarta: Depdiknas.

Widiastuti. (2015). Tes dan Pengukuran Olahraga. Jakarta: PT Raja Grafindo. Persada

Creative Commons License

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Copyright (c) 2023 Miftahul Rizqa, Gusril Gusril, Pudia M. Indika, Nuridin Widya Pranoto

Downloads

Download data is not yet available.